Total Tayangan Halaman

Cara Budidaya Tanaman Lada


Cara Budidaya Tanaman Lada

Cara budidaya tanaman lada


1. Pembibitan
  • Pembibitan terjamin kemurnian jenis bibitnya berasal dari pohon induk yang sehat bebas dari hama dan penyakit. Berasal dari kebun induk produksi yang sudah berumur 10 bulan - 3 tahun. Adapun kebutuhan bibit perhektar kurang lebih membutuhkan sekitar 2000 bibit.
2. Pengolahan media tanah.
  • a. Cangkul 1, pembalikan tanah sedalam 20-30cm.
  • b. Taburkan kapur pertanian dan diamkan 3-4 minggu.
Dosis kapur pertanian :
  • Pasir dan lempung berpasir : pH tanah 3,5 ke 4,5 = 0,6 ton per hektar. pH tanah 4,5 ke 5,5 = 0.6 ton per ha. pH tanah ke 6,5 = 0.9 ton per ha.
  • Lempung : pH tanah 3,5 ke 4,5 = 06 ton per ha. ph tanah 4,5 ke 5,5 = 0,7 ton per ha. ph tanah ke 6,5 = 0,9 ton per ha.
  • Lempung berdebu : ph tanah 3,5 ke 4,5 = 0,6 ton per ha. ph tanah 4,5 ke 5,5 = 2,6 ton per ha. ph tanah ke 6,5 = 3,2 ton per ha.
  • Lempung liat : ph tanah 3,5 ke 4,5 = 0,6 ton per ha. ph tanah 4,5 ke 5,5 = 3,4 ton per ha. ph tanah ke 6,5 = 4,2 ton per ha.
  • Cangkul 2, haluskan dan ratakan tanah.
cara budidaya tanaman lada

3. Tehnik penanaman
  • Sistem penanaman adalah monokultur ( jarak tanam 2 meter x 2 meter. tetapi bisa juga ditanam dengan tanaman lain. Lubang tanam dibuat limas ukuran atas 40 cm x 35 cm, bawah 40 cm x 15 cm dan kedalaman 50cm. Biarkan lubang tanam 10-15 hari barulah bibit ditanam. Waktu penanaman sebaiknya musim penghujan atau peralihan dari musim kemarau ke musim hujan pukul 6:30 pagi 16.30 - 18.00 sore.
  • Cara penanaman
  • menghadapkan bagian yang ditumbuhi akar lekat ke bawah, sedangkan bagian belakang yang tidak ditumbuhi akar lekat menghadap ke atas. Taburkan pupuk kandang 0,75-100 gram per tanaman yang sudah dicampur NATURAL GLIO. Tutup lubang tanam dengan tanah galian bagian atas yang sudah di campur pupuk dasar. NPK 20 gram per tanaman. Untuk tanah yang kurang subur ditambahkan 10 gram urea,7 gram sp 36, dan 5 gram KCI per tanaman.Segera setelah ditutup di siram PUPUK SUPERNASA UNTUK TANAMAN LADA. 
CARA APLIKASI SUPERNASA PADA TANAMAN LADA
  • Alternatif 1 : 0,5 sendok makan/5 liter ait/tanaman.
  • Alternatif 2 : 1 botol SUPERNASA diencerkan dalam 2 liter air dijadikan larutan induk. kemudian setiap 1 liter air diberi 2 ml larutan induk tadi untuk penyiraman setiap pohon.

PUPUK PENYUBUR TANAMAN LADA SUPERNASA
selanjutnya bisa diberikan setiap 3-4 bulan sekali, dan dalam pemeliharaan dapat juga dipergunakan POC NASA + HORMONIK dengan aplikasi di semprotkan.

Info Konsultasi Dan Pemesanan Produk Hubungi :
Distributor Resmi PT. Natural Nusantara
DARNANTO, Kode N-569472
Phone/wa : 083865268226
Email       : darnantonasa@gmail.com
www.distributornasaresmi.com

0 Response to "Cara Budidaya Tanaman Lada"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel