Total Tayangan Halaman

Rambut Anda Sehat ? Lakukan Tes Sederhana Ini

Rambut Anda Sehat ? Lakukan Tes Sederhana Ini

Rambut atau sering disebut bulu adalah organ seperti benang yang tumbuh di kulit hewan dan manusia, terutama mamalia. Rambut muncul dari epidermis (kulit luar), walaupun berasal dari folikel rambut yang berada jauh di bawah dermis. Struktur mirip rambut, yang disebut trikoma, juga ditemukan pada tumbuhan. Ciri- ciri rambut sehat yang pertama adalah memiliki tekstur yang lembut dan juga terlihat bersinar. Rambut dengan ciri seperti ini menunjukkan bahwa kutikula rambut Anda sehat dan kelembapan kulit rambut anda terjaga. Kutikula yang sehat dan tidak rusak akan memberikan tekstur halus pada permukaan rambut. Setelah halus efeknya juga akan memudahkan cahaya memantul sehingga rambut pun terlihat lebih bersinar dan cerah.

rambut anda sehat? lakukan tes sederhana ini

Cara mengetahui rambut sehat atau tidak
Hal ini bisa dilakukan melalui sebuah tes sederhana yang hanya menggunakan air. Anda hanya harus mempersiapkan wadah yang berisi air. Cara melakukannya adalah dengan menaruh satu helai rambut anda di atas wadah berisi air tadi. Penilaiannya adalah jika rambut anda mengambang, maka tandanya rambut anda adalah rambut yang sehat. Tapi jika rambut tenggelam dalam air maka tandanya rambut tersebut rusak. Rambut yang rusak, kutikulanya akan terbuka sehingga rambut dapat menyerap air dan akhirnya tenggelam.

Rambut kering dan mudah patah

Jika rambut anda masih merupakan golongan yang kering dan mudah patah ini, maka tandanya anda belum memiliki rambut sehat. Kerusakan rambut anda sendiri bisa disebabkan oleh berbagai hal mulai dari malas merawat rambut, salah memilih produk perawatan rambut, hingga adanya gangguan dalam tubuh. Para wanita sebaiknya memulai perawatan rambut yang benar dari melakukan keramas secara rutin paling banyak dua hari sekali, menggunakan kondisioner, dan menggunakan masker rambut secara rutin.

Pilihlah produk-produk perawatan yang sesuai dengan karakteristik dan masalah rambut yang anda alami. Jika masalah rambut semakin serius, segera konsultasikan ke dokter untuk mengetahui penyebab dan masalah pada rambut anda.

Salah satu ciri rambut sehat adalah elastisitasnya terjaga. Elastisitas rambut juga akan terjaga jika kelembapan rambut dan kesehatan kutikula rambut terjaga. Rambut yang elastis ditandai dengan rambut yang mudah diatur.

Artikel Terkait :
Jika Anda Butuh Bantuan, Ataupun Hal -Hal Yang Ingin Ditanyakan, Jangan Ragu Untuk Menghubungi Kami, Dengan Senang Hati Akan Kami Bantu, segera hubungi :

Agen Resmi PT. Natural Nusantara
DARNANTO kode N-569472
Phone/ sms/ Wa : 083865268226
Email : darnantonasa@gmail.com
Website : www.distributornasaresmi.com

0 Response to "Rambut Anda Sehat ? Lakukan Tes Sederhana Ini"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel